tutorial membuat kartu nama



disini saya akan membagikan tutorial membuat kartu  nama di coreldraw 11


saya akan membuat kartu nama bagian depannya dulu.

Pertama buka coreldraw 11. Pilih new graphic. Setelah itu ubah bentuk kertas yang tadinya portrait menjadi landscape pada property bar



Ubah ukuran kertas menjadi seperti ukuran kartu nama. Klik layout pada tittle bar lalu pilih insert page


Atur ukuran kertas. Ubah yang tadinya centimeters menjadi milimeters. Ubah width menjadi 90 dan height menjadi 55 lalu klik ok.


Inilah hasilnya.


Buat kotak terlebih dahulu, klik rectangle tool . Cukup klik 2x maka kotak akan terbentuk


Lalu ubah warna kotak. Pilihan warna ada di sebelah kanan tampilan,  disini saya memilih warna sea green.

 






Saya akan membuat bagian kiri kotak sedikit ada lengkungannya. Caranya, Klik kotak  lalu klik kanan, pilih convert to curve


Selanjutnya klik shape tool pada toolbox. Lalu klik kotak kecil pada ujung kotak besar. Lalu pilih convert line to curve.




















Klik kotak kecil pada ujung kiri. Lalu tarik ke arah kanan hingga melewati setengah kotak


Duplikatkan dengan cara klik CTRL+D


Agar lebih menarik ubah yang bagian dalam menjadi warna powder blue

 








Perkecil ukuran yang berwarna sea green. tata hingga menjadi seperti dibawah ini


Klik rectangle tool lalu buat 3 persegi panjang pada kiri bawah kotak lalu tata seperti dibawah ini. lalu dari tiga persegi panjang itu yang tengah tarik sedikit hingga memanjang ke arah kanan


 Pada 3 persegi panjang tadi. Klik kotak bagian tengah  beri warna orange




Lalu 2 persegi panjang lainnya diubah warnanya. Pilih warna powder blue
 





 Disini saya akan menambahkan logo. caranya klik file pada tittle bar lalu pilih import


Setelah itu cari logo yang diinginkan klik lalu pilih import


Hasilnya akan menjadi seperti ini


Untuk membuat nama caranya klik text tool pada tool box lalu arahkan kursor pada tengah background klik lalu ketik nama anda agar ada underlinenya klik CTRL+U atau bisa juga klik underline pada property bar

 

Ubah warna nama menjadi putih caranya blok nama lalu pilih warna putih


Dengan cara yang sama tambahkan jabatan anda tepat dibawah nama anda


Beri kotak tepi untuk nama dan jabatan tadi caranya klik rectangle tool klik,tahan dan tarik hingga seperti dibawah ini


Ubah ketebalan garis dari hairline menjadi 1,0 pt

Ubah warna garis caranya klik outline color dialog lalu arahkan kotak hingga ke arah putih lalu klik ok

 


Hasilnya seperti ini


Tambahkan no telfon dan email anda caraya sama seperti tadi. klik text tool,ketik lalu ubah warna nya menjadi putih


Sama seperti cara diatas tambahkan nama perusahaan anda di bagian kanan bawah .




Nah pada bagian ini saya akan membuat bagian belakang kartu nama

Klik rectangle tool lalu buat persegi panjang kecil seperti dibawah ini lalu ubah warnanya menjadi sea green

Tambahkan logo langsung copy dari kartu nama bagian depan tadi lalu paste atau bisa juga import caranya sama seperti yang tadi lalu atur, letakkan di tengah persegi panjang tadi


Pada bagian atas tambahkan nama perusahaan anda caranya klik text tool lalu ketik nama perusahaan anda. Ganti warna tulisan menjadi sea green


Klik rectangle tool lalu buat kotak dibawa logo tadi seperti dibawah ini


Ubah warnanya menjadi powder blue


Sama seperti saat membuat lengkungan tadi.Klik kotak tadi klik kanan lalu pilih convert to curve lalu klik shape tool  klik kotak kecil pada kiri kotak tarik sedikit ke atas hingga menjadi seperti ini


Letakkan kotak berwarna powder blue menjadi di belakang kotak berwarna sea green. Caranya klik kanan lalu pilih order lalu order to back. 


Hasilnya akan menjadi seperti dibawah ini


Lalu disini saya menambahkan alamat blog saya caranya klik text tool lalu ketik alamat blog anda letakkan tepat di bawah logo anda


Agar ada sedikit variasi klik rectangle tool buat kotak kecil dibawah bagian kiri


Klik CTRL+D untuk menduplikatkan kotak tadi, duplikatkan 2x. Hasilnya akan menjadi seperti ini



terima kasih sudah mengunjungi blog saya. semoga bermanfaat


Komentar

Postingan populer dari blog ini

membuat jaringan sederhana menggunakan cisco packet tracer

Contoh FOR pada java

Utility CCLEANER